25 Februari 2019

Starting early 2019, the Economics Department Universitas Andalas conducted a Big Data Analysis Workshop using data sources from the National Socio-Economic Survey (SUSENAS) from the Indonesian Central Statistics Agency (BPS) and Indonesian Family Life Survey Data (IFLS). This activity is intended for students and lecturers of the Bachelor, Masters and Doctoral Economics Program by presenting Dr. Windhiarso P. Putranto from Central BPS Jakarta. This activity will be held on February 25, 2021.

26 November 2018

Department of Economics, Faculty of Economics, Universitas Andalas held a Curriculum Workshop with the theme of Curriculum Integration, research roadmap, and community service which was held on November 23, 2018, with Dr. Teguh Dartanto. This workshop aims to provide strengthening the capacity building and innovation to the curriculum for the Department of Economics that can respond to global changes in the context of the Industrial Revolution 4.0. This activity was attended by Lecturers and Students of the Department of Economics, Universitas Andalas. This activity also involved lecturers of the Department of Economics at public and private universities in West Sumatra including Padang State University, Universitas Bung Hatta, Universitas Mahaputra Muhammad Yamin Solok, and STIE Haji Agus Salim Bukittinggi.

23 November 2018

PDIE secara berkala meninjau dan merevisi kurikulum berdasarkan Pedoman  Penyusunan dan Evaluasi Kurikulum Universitas Andalas yang ditetapkan dengan Peraturan Rektor Universitas Andalas Nomor: 08/XIII/A/UNAND-2015. Peninjauan kurikulum dilaksanakan setiap tahun dan revisi kurikulum dilaksanakan minimal satu kali dalam lima tahun. Peninjauan kurikulum dilaksanakan dalam rangka percepatan pencapaian visi dan misi PDIE dan menjawab hasil tracer study umpan balik terhadap PDIE. Umpan balik utama yang diperhatikan adalah kebermanfaatan lulusan dalam dunia kerja dan gap antara kompetensi yang dihasilkan dengan permintaan dunia kerja terhadap kompetensi tersebut. Pada peninjauan kurikulum terakhir, isu big-data, e-commerce, dan Revolusi Industry 4.0 menjadi isu yang sangat membantu revisi kurikulum.

 

PDIE meninjau dan merevisi kurikulum dengan melibatkan segenap pemangku kepentingan melalui workshop kurikulum yang dilaksanakan secara tahunan. Pihak-pihak terlibat antara lain adalah pengguna lulusan, alumni, mahasiswa, dosen, tenaga kependidikan, pimpinan fakultas, pimpinan LP3M, dan undangan lain yang dibutuhkan masukannya. PDIE telah mengundang beberapa tenaga ahli atau pihak luar sebagai mereview kurikulum dari lembaga pendidikan tinggi yang terkemuka di Indonesia, maupun dari praktisi ekonomi dan pemerintah daerah dan nasional.

Guna penyempurnaan kualitas kurikulum PDIE yang juga merupakan bagian dari Jurusan Ilmu Ekonomi telah melakukan workshop singkroninasi kurikulum Program S1 Ilmu Ekonomi, Program S2 dan Program S3 PDIE yang dilaksanakan pada tanggal 23 November 2018 dengan menghadirkan Kepala Departemen Ilmu Ekonomi FEB UI Dr. Teguh Dartanto. Hasil yang diperoleh dari Workshop tersebut pada tingkat dosen Jurusan Ilmu Ekonomi terbangunnya persepsi yang sama antar dosen bahwa materi perkuliahan yang diberikan masing-masing tingkatan program terutama dalam merespon tuntutan perubahan dalam era revolusi industry 4.0 dalam konteks kurikulum, penelitian dan pengabdian kepada masyarakat.

15 September 2018

Mahasiswa dan Dosen Program Doktor Ilmu Ekonomi Fakultas Ekonomi Universitas Andalas melaksanakan workshop Compatible General Equilibrium (CGE) bersama Dr. Djoni Hartono (Dosen dan Peneliti FEB Universitas Indonesia) di Kampus Universitas Andalas tanggal 14-15 September 2018. Kegiatan ini dibuka oleh Dekan Fakultas Ekonomi Universitas Andalas Dr. Harif Amali Rivai. Kegiatan ini secara antusias diikuti selama 2 (dua) oleh peserta. 

Jurnal Link

AKREDITASI DAN SERTIFIKASI

AKREDITASI DARI PERKUMPULAN LEMBAGA AKREDITASI MANDIRI EKONOMI MANAJEMEN BISNIS DAN AKUNTANSI (LAMEMBA)

 

ACCREDITATION FROM FOUNDATION FOR INTERNATIONAL BUSINESS ADMINISTRATION ACCREDITATION (2022-2027):

 

BADAN AKREDITASI NASIONAL PERGURUAN TINGGI (BAN-PT) (2021)



CERTIFICATION FROM ASEAN UNIVERSITY NETWORK-QUALITY ASSURANCE (AUN-QA):